Personil Polsek Soeta Bantu Penumpang Sakit dengan Sepenuh Hati di Pelabuhan Makassar

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 6 Maret 2025 - 23:26 WIB

5038 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKTIMUR.COM, HUMDER — Sikap empati dan kepedulian kembali diperlihatkan oleh anggota Polri di Pelabuhan Soekarno Hatta, Makassar. Kali ini, personil Polsek Soeta IPDA Ahmad Nur bersama Bripka Budi dengan cekatan membantu penumpang KM. Doro Londa tujuan Namlea yang kesulitan menaiki kapal akibat kondisi kesehatan pasca operasi patah kaki.

Peristiwa tersebut terjadi pada Kamis (06/03/2025) siang. Saat itu, penumpang yang masih dalam kondisi lemah tampak kesulitan berjalan menaiki tangga kapal. Tanpa ragu, personil Polri yang tengah bertugas langsung mendekat, memberikan bantuan dengan penuh ketulusan, dan membawanya menuju terminal penumpang.

Baca Juga :  Hijaukan Bumi, Anggota Koramil 1408-10/Panakukang-Manggala dan Warga Tanam Pohon, Tanam Harapan

Aksi kepedulian ini pun mendapat respons positif dari masyarakat sekitar pelabuhan. Beberapa penumpang lain tampak terharu melihat bagaimana sosok polisi tersebut memberikan bantuan dengan ikhlas, bukan hanya sekadar menjalankan tugas keamanan tetapi juga menghadirkan bantuan kemanusiaan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami sangat berterima kasih kepada Polri yang bertugas di Pelabuhan Makassar atas bantuannya. Tanpa beliau, kami akan kesulitan membawa anggota keluarga kami yang sakit,” ujar salah satu keluarga penumpang dengan penuh rasa syukur.

Baca Juga :  Pengurus DPD LDII Kota Makassar Ikuti Bimtek yang di Gelar Badan Kesbangpol

Kapolsek Soeta, AKP Andi Sukma, menegaskan bahwa tindakan anggota Polrinya ini merupakan contoh nyata dari dedikasi seorang abdi negara. “Kepolisian tidak hanya bertugas menjaga keamanan dan menegak hukum, tetapi juga selalu hadir memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat dalam situasi apa pun,” jelasnya.

Aksi ini diharapkan bisa menjadi inspirasi bagi semua pihak, menegaskan bahwa Polri hadir tidak hanya dalam seragam dan tugas formal, tetapi juga dalam wujud nyata kepedulian kepada masyarakat./@²³

 

Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>

Berita Terkait

Bentuk dari Keperdulian Kebersihan lingkungan, Koramil 1408-07/Ujung Pandang Bersihkan Pasar Baru bersama warga
Mewakili IKA SMANSA 82, Zainal Paliwang Nyatakan Mendukung Andi Ina Kartika Sari Kembali Pimpin IKA SMANSA 2025-2029
Sigap dan Peduli, Bhabinkamtibmas Pattunuang Evakuasi Warga Sakit yang Tinggal Seorang Diri di Kosan
Kapolsek Jadi Pahlawan Bagi Kakek 71 Tahun yang Kehilangan Modal Dagang
Motivasi untuk Penerus Bangsa, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Sambangi Anak Santri
Satsamapta Polres Pelabuhan Makassar Hadirkan Rasa Aman Lewat Patroli Malam Humanis
Lakukan Eksebisi di Open Tournament Domino Makassar 2025, Gubernur Kaltara Kalahkan Ketua Umum PB PORDI
Debt Collektor Semakin Menjadi Jadi di Kota Makassar, Dimana Aparat Penegak Hukum ??

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 02:05 WIB

Cyberkriminal.com Akan Laporkan Pemilik Akun Instagram @Tanteee_ikkaaa ke Polisi Usai Tuding Wartawannya “Begal”

Jumat, 18 April 2025 - 20:54 WIB

Viralkan Wartawan Cyberkriminal.com PT ASWAR JAYA GROUP, Pemilik Akun Instagram Tanteee_ikkaaa di Laporkan ke Polisi 

Kamis, 17 April 2025 - 21:09 WIB

Ketua LMP Bangka Bingung : “Alat Bukti Kejahatan Ilegal Logging di TKP Hilang, Mungkin Habis Dimakan Rayap”

Kamis, 17 April 2025 - 15:52 WIB

Bentuk dari Keperdulian Kebersihan lingkungan, Koramil 1408-07/Ujung Pandang Bersihkan Pasar Baru bersama warga

Kamis, 17 April 2025 - 14:47 WIB

Ketua DPW SIJI Aceh Ucapkan Selamat Harlah Pada PMII Yg ke 65

Kamis, 17 April 2025 - 11:08 WIB

Sigap dan Peduli, Bhabinkamtibmas Pattunuang Evakuasi Warga Sakit yang Tinggal Seorang Diri di Kosan

Kamis, 17 April 2025 - 11:07 WIB

Kapolsek Jadi Pahlawan Bagi Kakek 71 Tahun yang Kehilangan Modal Dagang

Rabu, 16 April 2025 - 20:19 WIB

Polres Bulukumba Terima Tim Sespim Polri Bahas Transformasi Pendidikan Menuju Polri Presisi

Berita Terbaru

ACEH TIMUR

Ketua DPW SIJI Aceh Ucapkan Selamat Harlah Pada PMII Yg ke 65

Kamis, 17 Apr 2025 - 14:47 WIB