Komplotan Pelemparan Bom Molotov Kerumah Wartawan di Vonis 7 Tahun Penjara, Terduga Otak Pelaku Firdaus Sitepu Dituntut 7 Tahun Penjara

DETIK TIMUR

- Redaksi

Kamis, 26 Desember 2024 - 07:44 WIB

5075 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu | Feri Hariyanto alias peker terduga komplotan pelemparan bom molotov kerumah wartawan di Deli Serdang di Vonis 7 Tahun penjara oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri Lubuk Pakam di Pancur Batu pada Selasa, 24 Desember 2024 siang.

Vonis Feri Hariyanto alias peker lebih tinggai dari pada tuntutan yang dibacakan Jpu Ade Meinarni Barus yang hanya 5 tahun penjara.

Korban yang sudah hadir bersama sejumlah warga berterima kasih kepada Yang Mulia Majelis Hakim atas dibacakannya vonis peker tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terimakasih Yang Mulia Majelis Hakim yang sudah membacakan vonis terdakwa peker, kami sangat beterimakasih atas selesainya sidang tersebut. Akan tetapi saya heran kenapa JPU mengatakan bahwa akan pikir pikir atas vonis yang di bacakan Majelis Hakim tadi, vonis yang dibacakan oleh majelis hakim itu dua tahun lebih tinggi dari tuntutan JPU, saya sangat apresiasi hal tersebut. Saya heran, ada tadi saya tadi mendengar bahwa JPU sedang pikir pikir mendengar vonis peker tersebut. Ini menjadi tanda tanya besar kepada saya. Ada apa sebenarnya ini,” ungkapnya

Baca Juga :  Pelaku Curas yang Tewaskan Korban Mahasiswi Dibekuk Polisi Setelah Buron 4 Hari, Keduanya Residivis

Sementara itu, Fs alias Firdaus Sitepu yang diduga salah satu otak pelaku perencaan percobaan pembunuhan dengan cara menyuruh melemparkan bom molotov kerumah oknum wartawan di Deli Serdang di tuntut hanya 7 tahun penjara oleh JPU Richisandi Sibagariang, S.H.

Menanggapi hal tersebut korban mengaku kecewa atas rendahnya tuntutan yang dibacakan JPU terhadap teruga otak pelaku Fs alias Firdaus Sitepu.

Baca Juga :  Telah ditemukan tumpukan Kayu Log di Desa Kuntu Darussalam Kec. Kampar Kiri

“Ada apa ini kenapa sama vonis peker dengan tuntutan Fs alias Fidaus Sitepu, sama sama angka (7), Fs alias Firdaus Sitepu ini diduga kuat sebagai salah satu otak pelaku perencaan membunuh kami dengan menyururuh orang lain melemparkan bom molotov kerumah kami. Kami sangat berharap kepada terdakwa ini dapat berikan hukuman yang jauh lebih berat dari Peker. Kami memohon kepada Majelis Hakim supaya memberikan vonis Fs alias Firdaus sesuai dengan pasal yang menjeratnya,” sebutnya.

Usai mengikuti sidang pembacaan putusan dan pembacaan tuntutan terduga komplotan pelemparan bom molotov kerumah wartawan di Pancur Batu, korban bersama sejumlah warga pun membubarkan diri dengan tertib.(*)

Berita Terkait

Marak Tambang Ilegal di Laut Sukadamai, 11 Kolektor Timah Diduga Terlibat.
“Diduga Dibekingi Oknum TNI, Tambang Timah Ilegal di Payak Ubi Semakin Menggila”
Wartawan Indomerdeka.id Laporkan Intimidasi Penambang Ilegal ke Polres Bangka Barat.
Satres Narkoba Polres Bukumba Ringkus 2 Pria, 37 Saset Sabu Siap Edar Berhasil Diamankan.
Wartawan Hadejabar Menjadi Korban Pengeroyokan Delapan Orang Preman, Saat Bertugas
Sekretaris LMP Bangka Mengatakan Penanganan Kasus Illegal Logging-Rebo Sungailiat-Bangka Terkesan Jalan di Tempat
Satgas Gakkum Ops Ketupat LK 2025 Polda Riau, Tangkap Pelaku Pembobol Rumah 29 TKP, Spesialis Rumah Kosong dan Kos-Kosan Ditinggal Mudik.
Kapolres Wajo diminta Bertindak Segera Mafia BBM Bersubsidi di Wajo Berulah Lagi, Ancam Wartawan dengan Parang! 

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 15:08 WIB

Kapolsek Paotere Cek Kapal Penumpang, Fokuskan pada Keselamatan dan Kedisiplinan

Jumat, 25 April 2025 - 15:06 WIB

AKBP Rise Sandiyantanti Hadiri Kunker Wamenhub: Kolaborasi Jaga Keamanan Transportasi

Jumat, 25 April 2025 - 01:04 WIB

Marak Tambang Ilegal di Laut Sukadamai, 11 Kolektor Timah Diduga Terlibat.

Jumat, 25 April 2025 - 00:49 WIB

“Diduga Dibekingi Oknum TNI, Tambang Timah Ilegal di Payak Ubi Semakin Menggila”

Kamis, 24 April 2025 - 21:36 WIB

Aris Membantah Gudang nya Tempat Penimbunan BBM, Aris: Kalau Tak Percaya Silahkan Cek Langsung

Kamis, 24 April 2025 - 20:01 WIB

Jelang May Day, Polres Pelabuhan Makassar Rangkai Silaturahmi dengan Mitra Kamtibmas Polri

Kamis, 24 April 2025 - 19:59 WIB

Hangatkan Sinergi, Kapolres dan Kacabjari Pelabuhan Makassar Bertemu dalam Momen Penuh Keakraban

Kamis, 24 April 2025 - 16:30 WIB

Wartawan Indomerdeka.id Laporkan Intimidasi Penambang Ilegal ke Polres Bangka Barat.

Berita Terbaru