Anggota DPRK Gayo Lues Soroti Jembatan Gantung Rusak dan Jalan Longsor di Kampung Agusan

DETIK TIMUR

- Redaksi

Jumat, 3 November 2023 - 16:41 WIB

50133 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Jembatan Gantung rusak parah dan sangat memprihatinkan serta jalan yang rusak di Kampung Agusan  mendapat sorotan Anggota DPRK Gayo Lues Hj. Selamah.

Hj. Selamah  menyebutkan pada Jum’at (03/11/2023) jembatan Gantung di Dusun Tetumpun Desa Pungke Kecamatan Putri Betung Kabupaten Gayo Lues  yang mengalami kerusakan yang sangat parah dan sangat memprihatinkan, Sedangkan infrastruktur jalan menuju Desa Agusan mengalami Lonsor hamper 3 Bulan belum diperbaiki.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hj. Selamah Anggota DPRK Gayo Lues mengatakan, dengan kondisi kerusakan jembatan serta banyaknya jalan rusak perlu mendapat perhatian serius dari Pemerintah Daerah (Pemda) Gayo Lues agar segera mendapat perbaikan.” Dan segera diperbaiki agar tak membahayakan pengguna jalan Ini menjadi catatan serta koreksi juga. Memang spesifikasi teknis apapun yang terkait dengan konstruksi bangunan harus menjadi evaluasi terutama jembatan. Dalam kurun waktu membangun bangunan kedepan tentu menjadi evaluasi OPD terkait, sebutnya.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Blangkejeren Berhasil Mediasi Sengketa Tanah Antara Warga Desa Bukit dan Desa Sangir di Gayo Lues

Lebih lanjut  Hj. Selamah berharap pemkab melalui organisasi perangkat daerah terkait, agar bisa melakukan pengecekan dan perbaikan, sehingga tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan kedepannya dan berdampak negatif terhadap kemajuan daerah tersebut. Apabila ada permasalahan menyangkut aset jembatan, agar dinas terkait secepatnya menyelesaikannya sehingga tidak berlarut-larut.

Baca Juga :  Batituut Koramil Rikit Gaib Komsos Dengan Aparat Kewilayahan

Perlu dilakukan perbaikan untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, seperti jembatan putus atau orang jatuh terpeleset karena bagian lantainya ada beberapa yang rusak,” ia mengimbau masyarakat sekitar, agar berhati-hati saat melewati jembatan tersebut, jelasnya. (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Suri Musara
Babinsa Koramil 09/ Putri Betung Wujudkan Suasana Keakraban dengan Warga Melalui media Komsos di Wilayah Binaan
Sinergi TNI bersama Rakyat, Babinsa bantu bangun rumah warga
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 03:31 WIB

Sijago Merah Hanguskan 17 Rumah Warga di Jalan Abdul Kadir II Makassar

Sabtu, 19 April 2025 - 02:05 WIB

Cyberkriminal.com Akan Laporkan Pemilik Akun Instagram @Tanteee_ikkaaa ke Polisi Usai Tuding Wartawannya “Begal”

Jumat, 18 April 2025 - 20:54 WIB

Viralkan Wartawan Cyberkriminal.com PT ASWAR JAYA GROUP, Pemilik Akun Instagram Tanteee_ikkaaa di Laporkan ke Polisi 

Kamis, 17 April 2025 - 14:47 WIB

Ketua DPW SIJI Aceh Ucapkan Selamat Harlah Pada PMII Yg ke 65

Kamis, 17 April 2025 - 14:19 WIB

Mewakili IKA SMANSA 82, Zainal Paliwang Nyatakan Mendukung Andi Ina Kartika Sari Kembali Pimpin IKA SMANSA 2025-2029

Kamis, 17 April 2025 - 11:07 WIB

Kapolsek Jadi Pahlawan Bagi Kakek 71 Tahun yang Kehilangan Modal Dagang

Rabu, 16 April 2025 - 20:19 WIB

Polres Bulukumba Terima Tim Sespim Polri Bahas Transformasi Pendidikan Menuju Polri Presisi

Rabu, 16 April 2025 - 20:16 WIB

Ryan Sampaikan Informasi Ke Kepala Dinas PUPR Bangka, terkait Gotong Royong Perbaikan Jembatan Dam 1-Pemali.

Berita Terbaru