Polres Gayo Lues Kibarkan Bendera Merah Putih dalam Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 Tahun 2023

DETIK TIMUR

- Redaksi

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 10:12 WIB

5098 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren – Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-95 tahun 2023, Polres Gayo Lues turut merayakan peristiwa bersejarah tersebut dengan mengibarkan bendera Merah Putih, menandai semangat persatuan dan kolaborasi untuk memajukan Indonesia, kegiatan Upacara Hari Sumpah Pemuda ini berlangsung Khidmat bertempat di Lapangan Apel Polres Gayo Lues, Sabtu (28/10/2023).

Kegiatan tersebut diselenggarakan dengan tema “Bersama Majukan Indonesia”, yang menjadi sorotan dalam pernyataan Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K., dan disampaikan melalui Kabag SDM AKP Iskandar, S.Pd. Mereka menekankan pentingnya semangat gotong royong dan kerja sama untuk membangun masa depan yang lebih baik bagi bangsa, kata Iskandar.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Blangkejeren Berhasil Mediasi Sengketa Tanah Antara Warga Desa Bukit dan Desa Sangir di Gayo Lues

Upacara bendera dihadiri oleh Wakapolda Gayo Lues KOMPOL Edi Yaksa, S.Sos, para PJU Polres dan seluruh Personel Polres Gayo Lues, Suasana khidmat terasa di tengah upacara yang diisi dengan sambutan dari Pembacaan Pembukaan UUD 1945 oleh BRIPTU Nuanda Yuhandika, S.H dan pembacaan teks Sumpah Pemuda oleh BRIPDA Hasbulah.

Sementara itu, penekanan pada semangat persatuan dan kolaborasi untuk kemajuan bangsa menjadi poin utama dalam pidato-pidato yang disampaikan, mencerminkan komitmen bersama dalam mewujudkan Indonesia yang lebih maju dan sejahtera.

Peringatan Hari Sumpah Pemuda ini diharapkan dapat menjadi momentum penting bagi semua elemen masyarakat untuk terus bersatu dan berkolaborasi guna mengatasi tantangan serta memajukan Indonesia ke arah yang lebih baik. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Suri Musara
Babinsa Koramil 09/ Putri Betung Wujudkan Suasana Keakraban dengan Warga Melalui media Komsos di Wilayah Binaan
Sinergi TNI bersama Rakyat, Babinsa bantu bangun rumah warga
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:15 WIB

Minggu, 20 April 2025 - 23:20 WIB

Minggu, 20 April 2025 - 22:33 WIB

Minggu, 20 April 2025 - 14:20 WIB

Polres Tanah Karo Amankan Ibadan Wafat Isa Almasih dan Paskah 2025 di Sejumlah Gereja di Kabanjahe

Kamis, 20 Maret 2025 - 05:56 WIB

Menjamurnya Mesin Ikan Elektrick dan Free Games di Kecamatan Laubaleng, Mardingding Kapolsek Mardingding Diam, Diduga SudahTerima Upeti

Kamis, 20 Maret 2025 - 02:06 WIB

Judi Tembak Ikan dan Free Games Marak di Wilkum Polsek Lau Baleng – Mardingding, Korlap Mengaku Kanit Sudah Terima Jatah Untuk Wartawan

Jumat, 5 Juli 2024 - 08:33 WIB

Zaman Sembiring : Tak Ada Peredaran Narkoba di Cafe Sembaekan Elok

Jumat, 23 Februari 2024 - 08:07 WIB

Bupati Karo Buka Forum Lintas Perangkat Daerah Kabupaten Karo Tahun 2025

Berita Terbaru

KARO

Senin, 21 Apr 2025 - 10:15 WIB

KARO

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:20 WIB

KARO

Minggu, 20 Apr 2025 - 22:33 WIB