Istri Kopda Mirwansyah : Saya Tidak Tau Apa Penyebab Suami Saya Ditahan

DETIK TIMUR

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 19:46 WIB

50114 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan | Sri Lisma Wati (50) Istri Sah dari Kopda Mirwansyah mengaku tidak tau terkait apa suaminya ditahan di dempom 1/5 Medan.

Hal tersebut di ungkap kan nya saat bertemu dengan awak media di sebuah lokasi di Kecamatan Pancur Batu.

“Saya menikah dan berkeluarga dengan Kopda Mirwansyah sudah 28 tahun dan sudah memiliki dua orang anak, sehari hari kami tinggal bersama di Desa Tuntungan, Kecamatan Pancur Batu, kehidupan kami harmonis saja,” ucapnya

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diungkapkanya bahwa selama hidup bersama Kopda Mirwansyah dirinya tidak pernah melihat suaminya membawa ataupun memiliki senjata api.

Baca Juga :  Polda Sumut Siapkan 548,37 Hektar Lahan untuk Penanaman Jagung Serentak

“Selama ini dia setahu saya tidak punya senjata api bahkan peluru aja dia tidak pernah bawa, kami menikah semasa dia berpangkat Pratu, disitu juga dia tidak pernah membawa ataupun memiliki senjata api, bahkan suami saya saat ini diberitakan ditahan di Denpom terkait dugaan kepemilikian senjata api, saya heran kenapa ada pemberitaan demikian. saya saja sebagai istri sah nya belum tau pasti kenapa suami saya ditahan oleh Denpom 1/5 Medan,” sebutnya Selasa 16/4/2024 malam.

Diungkapnya, saya merasa aneh terkait adanya pemberitaan terkait suami saya dimana saya sendiri belum tau pasti apa penyebabnya.

Baca Juga :  Polda Sumut Tuntaskan Kasus Pencemaran Nama Baik di Media Sosial, Putri Purwanto Apresiasi Kinerja Polisi

“Saya meminta kepada semua pihak agar tidak beramsumsi sebelum ada keterangan resmi dari Kodam I/BB sebagai tempat suami saya berdinas. akibat dari pemberitaan di sejumlah media anak anak saya dan saya menjadi kurang nyaman di lingkungan sekitar, maka saya minta jangan berasumsi sebelum ada keterangan yang dari pihak yang berkompeten dalam hal ini,” tandasnya

Kapendam Kodam I Bukit Barisan Kolonel Inf Riko Siagian saat di konfirmasi terkait hal tersebut belum memberikan keterangan. (*)

Berita Terkait

Peserta Medan Modif Contest Part 3 Protes, Tuntut Transparansi Penjurian
Ketua Umum DPP Garnizun Indonesia Kecam Keras Fitnah dan Hoaks terhadap Lapas I Medan
Sidang Agenda Saksi, Majelis Hakim PTUN Dengar Saksi Sebut Ada Uang 300 Rb dan Orang Yang Sudah Meninggal Ikut Tanda Tangan Perizinan RS Seah ?
Menyoroti Maraknya Peredaran Narkoba di Sumut Forum Aktivis Medan Segera Laksanakan FGD
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) Berikan Donasi untuk SMK, Siap Menampung Siswa yang Berkualitas
Kodam I Bukit Barisan Gagalkan Peredaran Sabu di Tiga Provinsi, 10 Pelaku Diamankan
Ketua PWI Sumut Apresiasi Undangan sebagai Saksi di Pernikahan Tokoh Pers
Pemprov Sumut Harapkan Televisi Terus Berkontribusi Cerdaskan Bangsa

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 22:45 WIB

Ketua Umum DPP Garnizun Indonesia Kecam Keras Fitnah dan Hoaks terhadap Lapas I Medan

Kamis, 20 Maret 2025 - 04:56 WIB

Sidang Agenda Saksi, Majelis Hakim PTUN Dengar Saksi Sebut Ada Uang 300 Rb dan Orang Yang Sudah Meninggal Ikut Tanda Tangan Perizinan RS Seah ?

Jumat, 7 Maret 2025 - 18:44 WIB

Menyoroti Maraknya Peredaran Narkoba di Sumut Forum Aktivis Medan Segera Laksanakan FGD

Minggu, 2 Maret 2025 - 15:52 WIB

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) Berikan Donasi untuk SMK, Siap Menampung Siswa yang Berkualitas

Minggu, 16 Februari 2025 - 10:39 WIB

Kodam I Bukit Barisan Gagalkan Peredaran Sabu di Tiga Provinsi, 10 Pelaku Diamankan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:39 WIB

Ketua PWI Sumut Apresiasi Undangan sebagai Saksi di Pernikahan Tokoh Pers

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:04 WIB

Pemprov Sumut Harapkan Televisi Terus Berkontribusi Cerdaskan Bangsa

Selasa, 28 Januari 2025 - 23:24 WIB

Polda Sumut Tuntaskan Kasus Pencemaran Nama Baik di Media Sosial, Putri Purwanto Apresiasi Kinerja Polisi

Berita Terbaru