Masyarakat Adat Pining Tolak Relokasi Pengungsi Rohingya Ke Pining

DETIK TIMUR

- Redaksi

Rabu, 13 Desember 2023 - 17:51 WIB

50113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Exif_JPEG_420

Exif_JPEG_420

GAYO LUES | Kecamatan Pining  bagian dari Gayo Lues diwacanakan untuk menjadi tempat pengungsi Rohingya, Pining  yang dikenal dengan karakteristik adat istiadat Gayo dan kental dengan tradisi yang masih dipegang teguh oleh masyarakatnya sangat keberatan dan menolak kedatangan pengungsi rohinga ke Pining, lebih rinci dijelaskan oleh Usman ketua pengurus harian harimau Pining . “Saya sangat kecewa dengan kelancangan pj bupati memberi sinyal untuk menerima pengungsi yang telah di tolak oleh seluruh warga aceh, apakah tidak tau sudah banyak kasus di daerah yang telah menampung kedatangan mereka, seperti pemerkosaan dan kami tidak mau terjadi hal seperti ini di Tanoh tembuni datu Pining “, ujarnya.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba

Tokoh pergerakan pemuda Pining  yang dikenal dengan pangilan Amir Pining  ikut menyatakan keberatan dengan alasan “kami di Pining  hidup dengan keterbatasan akses lahan pertanian dan mengarap kawasan hutan yang ada secara tradisional jika pj bupati gayo lues memberikan Lahan kepada penggunsi dengan beragam fasilitas dari IOM secara tidak langsung telah menjual tanah Pining  kepada IOM atau jangan jangan Pj Bupati ada permainan dengan pihak yang mengurus pengunsi yang bukan warga Indonesia ini, sebutnya.

Jika Pj Bupati Gayo Lues tetap bersikeras meletakan penggunsi rohingya ke Pining, Kami akan memaksa Pj Bupati Gayo Lues untuk membawa pengunsi Rohinga ke Takengon secara lantang disampaikan oleh Usman.

(TIM MEDIA)

 

Berita Terkait

Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Satlantas Polres Gayo Lues Bagikan Brosur dan Imbau Tertib Berlalu Lintas kepada Pengguna Jalan
Kapolres Gayo Lues Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Seulawah 2025
Satreskrim Polres Gayo Lues Berhasil Tangkap Pelaku Dugaan Tindak Pidana Pencurian
Tingkatkan keharmonisan Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang melaksanakan Komunikasi Sosial

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 15:59 WIB

Kapolres Bangka Tengah Monitoring Lomba Lari Di Bulan Ramadhan

Senin, 10 Maret 2025 - 01:42 WIB

Bhabinkamtibmas Kelurahan Pattingalloang Baru: Amankan Tarawih, Dulang Pahala dengan Adzan

Senin, 10 Maret 2025 - 01:40 WIB

Aksi Peduli Ramadhan, STM Salurkan 2.150 Takjil Untuk Pengguna Jalan dan Kaum Dhuafa

Senin, 10 Maret 2025 - 00:48 WIB

Keluarga Besar BADO ALLA Berkumpul di Malam Malam Tauziah ke-7 Kematian Almarhuma Hj. Tima

Minggu, 9 Maret 2025 - 02:24 WIB

Istiqomah Berbagi, Polres Pelabuhan Makassar Tebar Takjil Gratis di Bulan Ramadhan

Sabtu, 8 Maret 2025 - 06:01 WIB

Kapolda Sulsel Buka Puasa Bersama Anak Panti Asuhan Al-Anshar Timor Timur

Sabtu, 8 Maret 2025 - 02:37 WIB

Polsek Paotere Gelar Bakti Religi Bulan Ramadan, Masjid Nurul Bahri Semakin Nyaman

Sabtu, 8 Maret 2025 - 02:35 WIB

Satsamapta Polres Pelabuhan Makassar Gelar Safari Ramadan, Warga Cambaya Makin Nyaman!

Berita Terbaru

Oplus_131072

BANGKA BELITUNG

Berantas Illegal Logging, LMP Bangka Siap Kawal Proses Hukumnya

Senin, 10 Mar 2025 - 16:02 WIB