Pengamanan Ekstra di Depan Sekolah: Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Prioritaskan Keselamatan Siswa

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 21:01 WIB

5084 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKTIMUR.COM, MAKASSAR, HUMDER — Cuaca ekstrem yang melanda Kota Makassar dengan hujan deras dan angin kencang tak menyurutkan semangat personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar dalam menjaga keselamatan para pelajar dan pengguna jalan di depan sekolah-sekolah. Dengan penuh tanggung jawab, petugas sigap mengatur arus lalu lintas guna mencegah kemacetan serta memastikan keamanan siswa yang hendak menyeberang jalan.

 

Di tengah derasnya hujan, para personel terlihat membantu para siswa, orang tua, dan pengendara lainnya melintasi jalan dengan aman. Mereka memastikan kendaraan tetap tertib dan bergerak lancar meskipun kondisi cuaca kurang bersahabat.

Baca Juga :  Sertu Anwar Sadad Klarifikasi Berita Hoax Yang Menyatakan Dirinya Terlibat Politik Praktis

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasubsipenmas Polres Pelabuhan Makassar, Aipda Adil, menegaskan bahwa peningkatan pengaturan lalu lintas ini merupakan bentuk perhatian terhadap keselamatan pelajar, terutama saat cuaca ekstrem. “Kami hadir untuk memastikan para siswa dan pengguna jalan lainnya dapat beraktivitas dengan aman dan nyaman. Keselamatan mereka adalah prioritas utama kami,” ujarnya.

Baca Juga :  Gubernur Kaltara dan Pengurus IKA SMANSA 82 Gelar Nobar Final Piala AFF U19 2024, Turut Hadir Rektor dan Sejumlah Petinggi Unhas

Dengan dedikasi tinggi, personel Satlantas tetap disiplin menjalankan tugas meski diguyur hujan deras. Upaya ini pun mendapat apresiasi dari para orang tua siswa dan masyarakat yang merasa lebih tenang dengan adanya pengamanan ekstra di depan sekolah-sekolah saat jam sibuk.

 

Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>

Berita Terkait

KRYD Polres Pelabuhan Makassar: Patroli Malam, Aspirasi Warga Jadi Prioritas
Polres Pelabuhan Makassar Gencarkan Program Ketahanan Pangan, Lahan Sempit Tak Jadi Penghalang
Kuda Hias Iringi Langkah Purnabakti AKBP Andriayani, Polres Pelabuhan Makassar Tunjukkan Rasa Hormat
Upacara hingga Doorprize, Polres Pelabuhan Makassar Rayakan Bhayangkara ke-79 Penuh Keakraban
Tim Pemprov Kaltara vs Tim Pemprov Sulsel Bermain Imbang, Pertandingan Mini Soccer Persahabatan Jadi Ajang Silaturahmi Pejabat Pemerintah Dua Provinsi
Kapolres Pelabuhan Makassar Gagas Gerakan Subuh Berjamaah dan Tebar Karpet Masjid
Wujud Nyata Peduli Masyarakat, Kapolres Pelabuhan Makassar Bangun Sumur Bor di Ujung Tanah
Liga Cup A5 Capoa: GANKBEL FC Torehkan Prestasi di Luar Skor

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 09:24 WIB

Rutan Kabanjahe Gelar Rapat Dinas, Karutan Evaluasi Kinerja Masing-masing Seksi

Rabu, 2 Juli 2025 - 23:05 WIB

Ketua PW IPPNU Sumut berikan himbauan kepada masyarakat untuk tidak terlibat dalam promosi Judi Online.

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:52 WIB

Rangkaian Peringatan HANI 2025, PKS Dukung Poldasu Jadikan Sumut BERSINAR

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:46 WIB

Rangkaian Peringatan HANI 2025, PKS Dukung Poldasu Jadikan Sumut BERSINAR

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:36 WIB

Polri Hadir untuk Negeri: Bhayangkara ke-79, Wujud Cinta dan Pengabdian untuk Masyarakat Simalungun

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:28 WIB

*Rayakan Hari Bhayangkara ke-79, Kapolres Pelabuhan Belawan Beri Nasi Kotak untuk Para Tahanan*

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:23 WIB

*30 Personil Naik Pangkat, Kapolres Pelabuhan Belawan: Jadikan Momen Ini Sebagai Motivasi Tingkatkan Kinerja*

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:11 WIB

30 Personel Polres Tanah Karo Naik Pangkat, Kapolres Pimpin Langsung Upacara Kenaikan Pangkat

Berita Terbaru