CIC Minta Kapolri Batalkan Kelulusan Casis Akpol 2024 Polda Maluku dan Polda NTT

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 14 Juli 2024 - 14:42 WIB

50116 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKTIMUR.COM, JAKARTA – Sosok Pegiat Anti korupsi sekaligus Jurnalis Senior dan aktivis serta Ketua Umum DPP CIC di Jakarta Raden Bambang SS sangat menyayangkan banyaknya calon siswa (Casis) Akpol 2024 Polda Maluku yang lolos tidak sesuai aturan dan Polda NTT justru banyak berasal dari luar NTT.

CIC menilai, hal tersebut bukan saja melecehkan tetapi kental dengan aroma ‘permainan busuk’ panitia yang selama ini sudah menjadi anggapan banyak masyarakat bahwa proses seleksi Akpol tidak dilakukan secara transparan tetapi sarat kepentingan.

Atas kejadian lolosnya mayoritas Casis Akpol 2024 Polda NTT dari luar NTT dan Maluku yang meloloskan nilai rendah ini menurut CIC, harus jadi evaluasi para petinggi polri, yakni Kapolri Jenderal Lustyo Sigit untuk membatalkan hasil seleksi tersebut dan memeriksa Kapolda Maluku dan Polda NTT, bila perlu yang merusak citra polri segera ditindak dengan tegas, segera copot jabatan mereka.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Umum CIC

Baca Juga :  Kabar Gembira, Polres Metro Jakarta Barat Diserbu Warga, 2.000 Paket Sembako Murah Ludes

R. bambang. SS menegaskan, “Kejadian ini sangat melukai hati warga Maluku dan NTT. Yang lolos di Polda NTT mereka sama sekali tidak mewakili orang NTT, atau apakah mereka punya KTP NTT? Atau orangtuanya tinggal di NTT?

Belum lagi yang terjadi di Polda Maluku, yang rendah lolos yang diatas nilainya tidak lolos, ini sudah pasti titipan dari mana-mana lalu masuk jadi jatah Polda NTT dan yang jadi korban adalah putra-putra daerah. Ini tidak benar dan kami minta Kapolri batalkan serta evaluasi atau audit seleksi Akpol di NTT in dan Polda Malukui,”tegas Raden Bambang SS kepada wartawan di Jakarta, Minggu (14/7/2024).

R. Bambang. SS mengungkapkan, kejadian seperti ini bukan sekali dua kali tetapi hampir dari tahun ke tahun seleksi Akpol fenomena titipan dari luar daerah itu banyak terjadi di Daerah.

Pihaknya (CIC) tidak yakin bahwa putra daerah asal NTT dan Maluku tidak memiliki kemampuan dan kapasitas yang cukup untuk lulus menjadi Akpol.

Baca Juga :  Gerakan Masyarakat Sipil Selamatkan Demokrasi Indonesia, Novie Bule : Sebagai Bentuk Kepedulian Kami Anak Bangsa Menolak Pemilu Curang

R. Bambang. SS mengatakan, “Hanya bedanya karena putra daerah mungkin tidak memiliki kekuatan ‘Yang Miliaran’untuk bisa lolos menjadi polri, kalau hal ini dibiarkan terus terjadi bagaimana generasi oknum polri kedepanya, awal saja diduga sudah curang dalam masuk Catar Akpol atau seleksi rekrutmen calon Akpol maupun Bintara dan Tamtama polri, ” Pungkas R. Bambang. SS.

CIC beranggapan, kalau seleksi masih seperti ini, ya jangan salahkan masyarakat untuk menilai bahwa seleksi Akpol ini ya banyak permainannya. Harus ada bakingan yang kuat bahkan kekuatan finansial. Ini harus jadi perhatian Kapolri. Bila perlu proses seleksi dari awal lagi sehingga muncul putra daerah  yang bisa lulus jadi Taruna Polri.

Pihaknya (CIC) juga memastikan akan mengawal kasus ini kepada Mabes Polri dengan mendesak Kapolri agar membatalkan hasil seleksi ini. Bahkan pihaknya meminta agar Kapolri memeriksa Kapolda Maluku dan Kapolda NTT terkait proses seleksi ini.

 

(AR)

 

Berita Terkait

Bareskrim Ungkap Kasus Penipuan Trading, Korban Alami Kerugian Rp105 M
Hengky Setiawan Dihukum Berat dalam Kasus Investasi Bodong yang Merugikan Rp 360 Miliar
Polri Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Berganti, dan 10 Polwan Jadi Kapolres
KPK Didesak KAKI Tersangkakan Sekdaprov Jatim Dalam Dugaan Kasus Korupsi Beras Bansos Tahun 2020-2021
KAKI Jatim Desak KPK Jemput Paksa 21 Tersangka Dana Hibah Jatim
Gugat Pj Gubernur Aceh dan Menteri ESDM, Miswar Uji Keabsahan Seleksi Kepala BPMA di PTUN Jakarta
Kadiv Humas Buka Workshop : Jajaran Harus Perkuat Profesionalitas
Ketua KAKI Jatim Desak KPK Meja Hijaukan 4 Tersangka Korupsi di Pemkab Lamongan

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 02:59 WIB

 Polisi Berbagi di Bulan Ramadan, Janda Lansia Buta Katarak di Desa Kolaka Terima Sembako

Rabu, 19 Maret 2025 - 18:01 WIB

Bareskrim Ungkap Kasus Penipuan Trading, Korban Alami Kerugian Rp105 M

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:30 WIB

PGIW Sulselra Gelar Silaturahmi dan Buka Puasa, Dr. Ir. Yonggris : Masalah Kemanusiaan dan Lingkungan Menjadi Misi Kita Bersama

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:14 WIB

SFB Berbagi Kebahagiaan: Bukber dan Bakti Sosial untuk Pejuang Kanker

Senin, 17 Maret 2025 - 19:06 WIB

BIADAB! Wartawan Disekap, Dianiaya, Dirampok dan Diperas Mafia BBM dan Tambang Ilegal di Sijunjung

Senin, 17 Maret 2025 - 07:38 WIB

Hati-Hati Calo! Kapolsek Soeta Ingatkan Pemudik Agar Lebih Waspada

Minggu, 16 Maret 2025 - 23:59 WIB

Dr. H.A.S. Chaidir Syam, S.IP., MH., Menjadi Bupati Maros yang Baru Dilantik: Berkomitmen untuk Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:53 WIB

Antusias Masyarakat Tinggi! Takjil Gratis dari Polres Pelabuhan Makassar Habis dalam Sekejap

Berita Terbaru